Ketika Indonesia “dicoret” dari daftar Negara Berkembang, Dan perlahan dinobatkan sebagai salah satu Negara Maju …
Apa yg ada di hati ini??
Rasa bangga,
Rasa haru,
Dan juga sebuah “lecutan” utk bisa bekerja lebih keras dan lebih giat lagi …
Tantangan besar menghadang di depan kita,
Yg mau gak mau harus siap kita hadapi.
Persaingan di segala bidang dg negara2 maju lainnya,
Permintaan barang2 dg grade internasional,
Sampai dg kemampuan masyarakat nya utk bisa mewakili negara,
Sebagai masyarakat negara maju.
Pertanyaannya sederhana ….
Mampukah kita,
Siapkah kita?? …. 😀😀
————————————
Pemerintah telah membuka keran eksport lebar2,
Menghapus banyak regulasi yg dinilai mempersulit para pengusaha selama ini …
Apapun bisa kita “jual” ke luar negeri,
Maksudnya apa?
Ya agar produk dalam negeri kita,
Dikenal di pasar dagang internasional,
Bisa men”dunia”,
Bukan cuma jadi “jago kandang” tok! …😉
Pemerintah juga membuka diri utk masuknya banyak investor asing ke Indonesia,
Maksudnya apa?
Dg banyak perusahaan asing yg dibangun di dalam negeri,
Otomatis akan menyerap banyak tenaga kerja,
Sekaligus mendidik mereka utk jadi tenaga profesional.
Nah,
Kalo sudah punya keahlian,
Kan bisa pegang posisi2 kunci di perusahaan tersebut to?
Kepemilikan tetap asing,
Tapi secara operasional dipegang oleh anak2 negeri ini sendiri.
Pemerintah memangkas subsidi2 kepada masyarakat,
Kecuali masyarakat miskin yg harus diperjelas dg Surat Keterangan dari Kelurahan,
Maksudnya apa?
Agar subsidi itu benar2 diterima bagi mereka yg membutuhkan,
Dan bukan diterima oleh orang2 kaya yg sok mendadak jadi miskin 😂😂
Dana pemangkasan subsidi itu,
Dipakai utk pembangunan di pelosok2 Nusantara,
Agar semua bisa berimbang.
Bukan hanya daerah2 tertentu saja yg maju,
Tapi semuanya bersama2.
Toh kita sama2 Indonesia kan?
Mau di ujung manapun,
Harusnya pembangunan itu bisa dirasakan merata 😇😇😇
Lalu ada juga permintaan utk stop eksport bahan mentah,
Dan hanya dalam bentuk barang jadi,
Maksudnya apa?
Agar harganya bisa lebih tinggi,
Agar keuntungan yg diperoleh lebih besar.
Ketika kita mengirim kayu gelondongan,
Bisa saja harganya hanya 100juta.
Tapi ketika kayu itu diolah,
Jadi barang kerajinan,
Furniture atau apapun,
Harganya bisa meningkat berapa kali lipat dari harga sebelumnya.
Yg untung siapa?
Ya pengusaha nya to? ☺☺☺
Dan masih banyak lagi lainnya …. 😊😊
———————————
Sayangnya,
Hal2 semacam ini kurang dipahami oleh warga +62,
Yg konon merasa paling pinter dan paling hebat 🙃🙃🙃🙃
Pemerintah dianggap tidak peduli,
Bertindak semena2 pada rakyat,
Dg menghapus subsidi 😅😅😅
Maunya dapat subsidi terus,
Sementara gaya hidup serba borjuis😂😂
Ngaku jadi rakyat miskin,
Tapi punya garasi dg mobil lebih dari satu 💩💩
Maunya pake tabung gas melon warna hijau,
Tapi tiap bulan piknik ke luar negeri 🙈🙈🙈
Pemerintah dianggap “menjual” negeri ini pada pihak “aseng”,
Bahkan sampe2 ada statement sadis,
Bahwa “kita membiarkan diri dijajah Cina” 😂😂
Dikit2 demo minta kenaikan gaji,
Padahal kerja asal2an.
Giliran perusahaannya bangkrut dan tutup,
Demo lagi nyalahin pemerintah 😜😜😜
Gundul mu amoh!! 💩💩💩
Diajak maju koq gak gelem,
Maunya selamanya jadi rakyat miskin terus.
Kenapa Cina?
Karena perkembangan kemajuan di negeri Cina sungguh luar biasa,
Salah satu raksasa industri di Asia,
Yg mampu menyaingi Eropa dan Amerika,
Hanya dalam waktu singkat.
Mengapa kita tidak belajar pada mereka,
Mencontoh hal2 baik yg sudah mereka lakukan demi kemajuan negaranya? 😉😉
Belajar itu bisa pada siapa saja,
Jadi why not??
Anggapan bahwa “Cina adalah negara Komunis”,
Itu udah basi!! … 😅😅
Komunis udah matek,
Udah gak jamannya lagi tumbuh di jaman now 😁😁😁
Dan catat satu hal …
Di negara maju,
Kita gak pernah kudu mikir soal Agama lagi 😅😅
Agama itu urusan personal manusia dg Tuhannya,
Gak beragama pun gak masalah,
Selagi kita bisa bermanfaat bagi orang banyak 😉😉
Ayuklah,
Buka wawasan berpikir,
Buka mata dan hati,
Dan bersiap menuju Indonesia Maju 🇮🇩🇮🇩🇮🇩
https://m.bisnis.com/amp/read/20200224/9/1205336/ri-dicoret-dari-negara-berkembang-ini-kata-sri-mulyani-
https://m.liputan6.com/bisnis/read/4131008/pemangkasan-birokrasi-jadi-pr-indonesia-selama-40-tahun
https://m.liputan6.com/bisnis/read/3191579/terkuak-ini-rahasia-china-bisa-jadi-negara-maju-di-dunia